Diskominfo Kampar Mulai Buka Pendaftaran Kerjasama Media Melalui E-Wartawan

Rio Agusri - Senin, 17 Februari 2025 10:46 WIB
Diskominfo Kampar Mulai Buka Pendaftaran Kerjasama Media Melalui E-Wartawan

datanews.id - Dalam rangka optimalisasi penyebarluasan informasi program pembangunan Pemerintah Kabupaten Kampar kepada seluruh lapisan masyarakat, untuk itu Diskominfo dan Persandian Kabupaten Kampar membuka kesempatan kepada media masa untuk menjadi mitra publikasi informasi pemerintah Kabupaten Kampar.


Editor
: Nova
SHARE:
Tags
Berita Terkait
Komentar
Berita Terbaru